SISTEM ACTIVITY BASED COSTING SEBAGAI ALTERNATIF PEMBEBANAN BIAYA OVERHEAD PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

Penulis

  • Maropen R. Simbolon Universitas Advent Indonesia

https://doi.org/10.58303/jeko.v2i2.532

Abstrak

Pembahasan adalah tewang Activity Base Costing (ABC) yaitu metode pengukuran biaya dan kinerja (performance) aktivitas serta objek lainnya. ABC mengakui adanya hubungan sebab-akibat (causal relationship) antara pemacu biaya dengan aktivitas. Aktivitas dilakukan melalui transaction driver: aktivitas berdasarkan frekuensi/ seringnya suatu aktivitas terjadi Diukur dalam satu kurun waktu tertentu (hari / bulan) dsb; dan duration driver: aktivitas berdasarkan jangka waktu (lamanya) suatu kegiatan terjadi Diukur dan dinyatakan dalam satuan waktu seperli Jam hari/ minggu dsb ABC juga memperhatikan konsep cost and benefit (konsep biaya dan manfaat)

Keywords: Activity Base Costing, transaction driver, duration driver

Article Metrics

Biografi Penulis

Maropen R. Simbolon, Universitas Advent Indonesia

##submission.downloads##

Diterbitkan

2008-09-01

Cara Mengutip

Simbolon, M. R. (2008). SISTEM ACTIVITY BASED COSTING SEBAGAI ALTERNATIF PEMBEBANAN BIAYA OVERHEAD PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR. Jurnal Ekonomis, 2(2), 76-87. https://doi.org/10.58303/jeko.v2i2.532