ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA PADA MATERI GARIS DAN SUDUT

Penulis

  • Titin Suningsih Mahasiswa
  • Iyam Maryati

https://doi.org/10.35974/jpd.v6i2.3133

Kata Kunci:

Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis

Abstrak

Tujuan  penelitian    adalah    menganalisis  kemampuan pemahaman  konsep matematis siswa.      Metode  yang diterapkan  dalam  penelitian  ini  yaitu  metode deskriptif. Subjek  penelitiannya  adalah  siswa  kelas VII. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah  tes kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dengan jumlah  soal sebanyak tiga buah sesuai dengan indikator pemahaman konsep matematis siswa. Setelah    pengumpulan     data, peneliti menganalisis hasil pengerjaan  soal kemampuan pemahaman konsep matematis dan hasil wawancara untuk melihat kemampuan pemahaman konsep matematis siswa. Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa kemampuan pemahaman konsep matematis siswa  kelas VII SMP Negeri 1 Banjarwangi masih rendah yang  dibuktikan  dengan  terdapatnya  banyak  kesalahan  menyelesaikan soal kemampuan pemahaman matematis terutama pada indikator menyatakan ulang  sebuah  konsep dalam materi  garis dan sudut,  memberi  contoh  dan  bukan contoh  dari  konsep,  serta  pada  indikator  mengklasifikasikan objek-objek berdasarkan dipenuhi tidaknya persyaratan yang membentuk konsep tersebut yang dinyatakan dalam materi garis

dan sudut.

 

Kata Kunci: Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis, Garis dan Sudut.

Article Metrics

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Alifia Nurrahmi, dkk (2021). Menjadi Guru profesional dan Inomvatif dalam Menghadapi Pandemi. [online]. Tersedia:

https://books.google.co.id/books?id=m2E1EAAAQBAJ&pg=PA122&dq=Definisi+pemahaman+matematis&hl=id&newbks=1&newbks_redir=1&sa=X&ved=2ahUKEwig5quf5p7-AhXdTWwGHVRaCuQQ6AF6BAgMEAI. [10-04-2023]

Dea Mustika1, Siti Quratul Ain, & Agna Dewi Iranti. (2021). Pelatihan Penyusunan Artikel Ilmiah Bagi Guru Sekolah Dasar di Kecamatan Marpoyan Damai Pekanbaru. Rengganis Jurnal Pengabdian Masyarakat. Vol. 1 No. 1

Dilla Desvi Yolanda , (2020). Pemahaman Matematika dengan Metode Discovery. [online]. Tersedia:

https://books.google.co.id/books?id=mgVMEAAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=kemampuan+pemahaman+konsep+matematis&hl=id&newbks=1&newbks_redir=1&sa=X&ved=2ahUKEwi73-P2ooX-AhWrzjgGHRlRBj0Q6AF6BAgGEAI. [31-03-2023].

Lea, Theresia Sukma Mantili, & Etthy Christin. (2022). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa pada Materi Turunan Fungsi Kelas XI Sma. Jurnal Wawasan dan Aksara, Vol. 2 No. 1

Meilida Eka Sari, at. al, (2022). Matematika Dasar. [online]. Tersedia: https://books.google.co.id/books?id=tXqaEAAAQBAJ&pg=PA2&dq=Kemampuan+pemahaman+konsep+matematis&hl=id&newbks=1&newbks_redir=1&sa=X&ved=2ahUKEwiilYGHzIX-AhWgzjgGHZ5OBUE4ZBDoAXoECAUQAg. [31-03-2023].

Permendiknas Republik Indonesia No. 22 Tahun 2006. Tentang Standar Isi Untuk Satuan Pendidikan Sekolah Dasar dan Menengah. [online]. Tersedia: https://asefts63.files.wordpress.com/2011/01/permendiknas-no-22-tahun-2006-standar-isi.pdf. [31-03-2023].

Rina Nur Anisa, at. al, (2021). Analisis Kemampuan Konsep Matematis Peserta Didik SMP Pada Materi Aljabar. Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Vol. 2, No. 3: 237-242.

Siti Ruqoyyah, Sukma Murni & Linda. (2020). Book Chapter. Kemampuan Pemahaman Konsep dan Reseliensi Matematika dengan VBA Mocrosoft Excel. [online]. [tersedia]:

https://books.google.co.id/books?id=R2IXEAAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=Pemahaman+konsep+matematis&hl=id&newbks=1&newbksredir=1&sa=X&ved=2ahUKEwijgK-ItIT-AhWt1jgGHfFoBMIQ6AF6BAgGEAI. [31-03-2023].

Tarjo, (2019). Metode Penelitian. [online]. Tersedia:

https://books.google.co.id/books?id=SizGDwAAQBAJ&pg=PA29&dq=Metode++deskriptif&hl=id&newbks=1&newbks_redir=1&sa=X&ved=2ahUKEwi0p_yYxqH-AhX26jgGHQneBKMQ6AF6BAgJEAI. [11-04-2023]

Yuyun Rahayu dan Heni Pujiastuti, (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa SMP Pada Materi Himpunan: Studi Kasus Di SMP Negeri 1 Cibadak. Pasundan Journal of Research in Mathematics Learning and Education Vol. 3 No. 2

Diterbitkan

2023-07-19

Cara Mengutip

Titin Suningsih, & Maryati, I. . (2023). ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA PADA MATERI GARIS DAN SUDUT. Jurnal Padegogik, 6(2), 19-28. https://doi.org/10.35974/jpd.v6i2.3133