PENGARUH KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR

Penulis

  • Nanda Karina Tegarwati Universitas PGRI Yogyakarta
  • Eva Nuryani Universitas PGRI Yogyakarta
  • Kristina Warniasih Universitas PGRI Yogyakarta

https://doi.org/10.35974/jpd.v7i2.3345

Kata Kunci:

kemampuan penalaran matematis, minat belajar, hasil belajar

Abstrak

Tujuan penelitian ini dilakukan adalah untuk mengetahui pengaruh kemampuan penalaran matematis dan minat belajar siswa terhadap hasil belajar siswa. Penelitian ini dilakukan di SMP N 7 Yogyakarta pada tahun ajaran 2023/2024. Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik Simple Random Sampling dan diperoleh sampel penelitiannya yaitu kelas VII B dan VII C. Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes uraian dan angket (kuesioner). Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda untuk mengetahui mengetahui pengaruh kemampuan penalaran matematis dan minat belajar siswa terhadap hasil belajar siswa. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa kemampuan penalaran matematis (X1) dan minat belajar (X2) secara simultan (bersama-sama) berpengaruh terhadap hasil belajar (Y) sebesar 19,5%. Sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel yang tidak diteliti.

 

 

Article Metrics

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Amalia, dkk. 2021. Analisis Kemampuan Penalaran Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Soal Open-Ended Ditinjau dari Kecerdasan Emosional. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR) 32-36

Kadarisma, G, Rosyana, T, dan Nurjaman, A. 2019. Pengaruh minat belajar matematika terhadap kemampuan penalaran matematik siswa SMP. Jurnal Absis 121-128

La Kalamu, L. Y., dan Djafar, H. 2022. Pengaruh locus of control terhadap penalaran matematis siswa. Delta-Pi : Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika.

Oktaviani, dkk. 2020. Identifikasi Faktor Penyebab Rendahnya Hasil Belajar Matematika Peserta Didik di SMK Negeri 1 Tonjong. Math Locus : Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan Matematika 1-6

Prastika. 2020. Pengaruh Minat Belajar Siswa terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMK Yadika Bandar Lampung. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR) 17-22

Rizqi, N. R., dan Surya, E. 2017. An Analysis of Students’ Mathematical Reasoning Ability In VIII Grade of Sabilina Tembung Junior High Scholl. International Journal of Advance Research and Innovative Ideas in Education (IJARIIE) 3527-3533

Simanjuntak. 2022. Filsafat Ilmu dan Penalaran Teologis. Yogyakarta : PBMR ANDI

Soekisno. 2020. Membangun Kemampuan Komunikasi Matematik dan Nilai Karakter Siswa melalui Bentang Pangajen Berbantuan Phet Interactive Simulation. Pasundan Journal of Mathematics Education : Jurnal Pendidikan Matematika

Sumartini. 2015. Peningkatan Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah. Mosharafa : Jurnal Pendidikan Matematika 1-10

Syah, M. 2017. Psikologi Belajar. Depok : Rajawali Persada

Uyun, Muhammad dan Idi Warsah. 2021. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta : Deepublish

Wicaksono. 2022. Metodologi Penelitian Pendidikan. Yogyakarta : Garudhawaca

Yusnita. (2016). Modifikasi Model Pembelajaran Gerlach dan Ely Melalui Integrasi Nilai-Nilai Keislaman Sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 29-38

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-07-31

Cara Mengutip

Nanda Karina Tegarwati, Nuryani, E., & Warniasih, K. (2024). PENGARUH KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR. Jurnal Padegogik, 7(2), 24 - 32. https://doi.org/10.35974/jpd.v7i2.3345