HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PASIEN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PARONGPONG KECAMATAN PARONGPONG KABUPATEN BANDUNG BARAT

Penulis

  • Mella Yusef Fintiya
  • Imanuel Sri Mei Wulandari

https://doi.org/10.35974/jsk.v5i2.2206

Kata Kunci:

Efikasi diri, Kepatuhan minum obat, Tuberkulosis

Abstrak

Tuberkulosis adalah penyakit infeksi paru yang disebabkan oleh Mycobacterium Tuberculosis. Di Indonesia kasus tuberkulosis setiap tahunnya semakin meningkat. Indonesia menepati urutan ke-6 penderita tuberkulosis tertinggi di dunia, sedangkan Jawa Barat menepati urutan pertama. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat adanya hubungan anatar efikasi diri dengan kepatuhan minum obat OAT. Metode penelitian menggunakan desain deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional dengan melibatkan 23 responden yang sedang menjalani pengobatan di puskesmas parongpong, responden dipilih dengan menggunakan Purposive sampling. Variabel independen adalah efikasi diri, variabel dependent adalah kepatuhan minum obat. Instrumen dalam penelitian ini adalah kuesioner yang dianalisis menggunakan pearson’s r . Hasil dan analisis Efikasi Diri dengan Kepatuhan Minum obat mempunyai hubungan  dengan nilai  p-value 0,030 atau (p ≤ 0,05) dengan tingkat hubungan sedang (0,454). Efikasi merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi kepatuhan minum obat pasien tuberkulosis di wilayah kerja Puskesmas Parongpong. Saran untuk penelitian selanjutnya perlu mengetahui peran kader kesehatan dalam kepatuhan minum obat.

Article Metrics

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Budi, I. S., Ardillah, Y., Sari, I. P., & Septiawati, D. (2018). Analisis Faktor Risiko Kejadian Penyakit Tuberculosis Bagi Masyarakat Daerah Kumuh Kota Palembang. Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia, 17(2), 87-94.

Fauzi, Y. S. (2019). Hubungan Antara Efikasi Diri Terhadap Kepatuhan Minum Obat Anti Tuberkulosis (Oat) Di Puskesmas Rawat Inap Panjang.

Islami, N. S. (2019). Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Self Efficacy Klien Tb Paru Dalam Menjalani Pengobatan Di Puskesmas Wilayah Kota Surabaya (Doctoral Dissertation, Universitas Airlangga).

Isnani, N. (2019). Karakteristik Pasien Yang Mendapat Terapi Anti Tuberkulosis Pada Penderita Tuberkulosis Pasien Rawat Jalan Di Puskesmas Pekauman Kota Banjarmasin. Jurnal Kajian Ilmiah Kesehatan Dan Teknologi, 1(2), 15-20.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2016). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 67 Tentang Pedoman Penanggulangan Tuberkulosis. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2017). Data Dan Informasi Profil Kesehatan Indonesia 2016. Jakarta: Pusat Data Dan Informasi Kementrian Kesehatan RI.

Lusiatun, L., Mudigdo, A., & Murti, B. (2016). The Effect Of Self-Efficacy, Family Support, And Socio-Economic Factors On The Quality Of Life Of Patients With Breast Cancer At Dr Moewardi Hospital. Journal Of Epidemiology And Public Health, 1(3), 182-194.

Novitasari, R. (2017). Hubungan Efikasi Diri Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien TB Paru Di Puskesmas Patrang Kabupaten Jember.

Pujiastuti, S. R., Safitri, W., & Adi, G. S. Gambaran Pengetahuan Pasien Tentang Penyakit Tuberkulosis (TBC) Di Wilayah Kerja Puskesmas Andong Boyolali.

Sapiq, A, 2015. Hubungan Self Efficacy Dan Konsep Diri Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Penderita TB Paru Di Wilayah Kerja Pekauman Banjarmasin Selatan Tahun 2015.

Setiyadi, D., & Adi, M. S. (2019). Pengetahuan, Praktik Pencegahan Dan Kondisi Rumah Pada Kontak Serumah Dengan Penderita Tb Paru Di Kabupaten Demak. Visikes: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 18(1).

Sugiarto, S., Herdianti, H., & Entianopa, E. (2018). Pengetahuan, Persepsi, Self Efficacy Dan Pengaruh Interpersonal Penderita Terhadap Pencegahan Penularan TB Paru (Descriptif Study). Gorontalo Journal Of Public Health, 1(2), 56-64.

Sunda, E., Asyanti, S., & Psi, S. (2019). Hubungan Dukungan Keluarga Dan Efikasi Diri Dengan Kepatuhan Pengobatan Pada Pasien Tuberculosis Di Wilayah Kerja Puskesmas Bandarharjo Semarang (Doctoral Dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Sutrisna, A. A. (2017). Hubungan Efikasi Diri Dengan Kepatuhan Minum Obat Penderita Tuberkulosis Paru Di Rumah Sakit Paru Respira Yogyakarta (Doctoral Dissertation, STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta).

Yulianti, Y. (2018). Hubungan Efikasi Diri Dan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Penderita Tuberkulosis Di Wilayah Kerja Puskesmas Sukabumi Kota Sukabumi. Jurnal UMMI, 12 (3), 5-60.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2020-01-07

Cara Mengutip

Fintiya, M. Y., & Wulandari, I. S. M. (2020). HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PASIEN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PARONGPONG KECAMATAN PARONGPONG KABUPATEN BANDUNG BARAT. Jurnal Skolastik Keperawatan, 5(2), 186 - 193. https://doi.org/10.35974/jsk.v5i2.2206

Terbitan

Bagian

Keperawatan Komunitas