Mobile TV: Standar dan Implementasi

Penulis

  • Arief Hamdani Gunawan

https://doi.org/10.36342/teika.v4i1.140

Abstrak

Abstrak

Tulisan ini akan menguraikan tentang standar dan implementasi pada mobile TV di dunia dan di Indonesia. Pada bagian awal tulisan ini akan membahas latar belakang munculnya mobile TV dan diikuti dengan pembahasan standard broadcasting pada Mobile TV. Pembahasan secara khusus mengenai DVB-H, DMB, ISDB-T dan MediaFlo akan dibahas pada bagian selanjutnya. Sebagai penutup dari tulisan ini adalah implementasi layanan pada Mobile TV

 

Abstract

This paper will describe the st;rndards and implementation of mobile TV in the world and Indonesia. At the beginning of this paper will begin with the background of mobile TV emergence and then will be followed by a discussion of Mobile TV broadcasting standard. Discussion specifically about the DVB-H, DMB, ISDB-T and MediaFlo will be discussed in the next section. In closing of this paper is the implementation of the MobileTV service.

Article Metrics

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Kumar, A.,2007, Mobile TV: DVB-H, DMB, 3G Systems and Rich Media Applications, Focal Press.

________, 2010, Implementing Mobile TV, Second Edition: ATSC Mobile DTV, MediaFLO, DVB-H/SH, DMB, WiMAX, 3G Systems, and Rich Media Applications, Focal Press.

Marcus, A., Roibas, A. C., dan Sala, R., 2009, Mobile TV Customizing Experience (Human-Computer Interaction Series), Springer.

Roebuck, K., 2011, Mobile TV. High-impact Strategies - What You Need to Know Definitions, Adoptions, Impact, Benefits, Maturity, Vendors, Tebbo.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2011-06-01

Cara Mengutip

Gunawan, A. H. (2011). Mobile TV: Standar dan Implementasi. TeIKa, 4(1), 42-52. https://doi.org/10.36342/teika.v4i1.140

Terbitan

Bagian

Elektronik