Analisa Pengaruh Penggunaan Gadget Terhadap Nilai Akhir Siswa SMA Secara Umum Menggunakan Metode Data Mining (Decision Tree)
https://doi.org/10.36342/teika.v11i1.2475
Kata Kunci:
Gadget, Data Mining, ID3, Siswa SMAAbstrak
Pesatnya perkembangan teknologi saat ini digunakan oleh seluruh kalangan usia. Penggunaan gadget di kalangan remaja saat ini sungguh ramai dan tentunya akan mempengaruhi sikap belajar dan nilai akhir mereka. Data mining merupakan sebuah metode pengolahan data berjumlah besar untuk mencari informasi dari data tersebut. ID3 merupakah sebuah algoritma data mining yang menggunakan metode entropy. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa gadget tidak mempengaruhi nilai akhir dari siswa SMA secara umum.
Unduhan
Referensi
P. Chusna, “PENGARUH MEDIA GADGET PADA PERKEMBANGAN KARAKTER ANAK”, Dinamika, vol. 17, no. 2, pp. 315-330, Dec. 2017.
P. Kasih, “Pemodelan Data Mining Decision Tree Dengan Classification Error Untuk Seleksi Calon Anggota Tim Paduan Suara,” Innovation in Research of Informatics (INNOVATICS), vol. 1, no. 2, 2019.
Sulastri, H., & Gufroni, A. I, “Penerapan data mining dalam pengelompokan penderita thalassaemia”, Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi, vol. 3, no. 2, 299-305, 2017
Analisa Data Mining Untuk Forecast Penjualan pada Cv. Yova Bersaudara Menggunakan Algoritma J48 [Book] / auth. Situmeang Jamal. - 2008.
RAHMAT C.T.I., Brilian et al. IMPLEMETASI K-MEANS CLUSTERING PADA RAPIDMINER UNTUK ANALISIS DAERAH RAWAN KECELAKAAN. Prosiding Seminar Nasional Riset Kuantitatif Terapan, [S.l.], p. 58-62, may 2017.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 TeIKa
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The submitting author warrants that the submission is original and that she/he is the author of the submission together with the named co-authors; to the extend the submission incorporates text passages, figures, data or other material from the work of others, the submitting author has obtained any necessary permission.
Articles in this journal are published under the Creative Commons Share Alike Attribution Licence (CC-BY-SA What does this mean?). This is to get more legal certainty about what readers can do with published articles, and thus a wider dissemination and archiving, which in turn makes publishing with this journal more valuable for you, the authors.
By submitting an article the author grants to this journal the non-exclusive right to publish it. The author retains the copyright and the publishing rights for his article without any restrictions.